Tag: NIB
-

Sosialisasi Perizinan NIB untuk Mendorong pertumbuhan UMKM
SURABAYA, GELORAJATIM.COM – Kelurahan Rungkut Kidul, kota Surabaya, mengadakan sosialisasi terkait pentingnya Nomor Induk Berusaha (NIB) bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di wilayah tersebut. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang lebih baik kepada pelaku UMKM tentang manfaat NIB dan pentingnya mengurus perizinan usaha secara resmi. Sosialisasi merupakan suatu proses interaksi sosial yang…
-

Peran Aktif Mahasiswa Program Bina Desa UPN ”Veteran” dalam Pembuatan NIb Pelaku UMKM
SURABAYA, GELORAJATIM.COM – Mahasiswa Program Bina Desa Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur turut andil dalam mendukung pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di RW 06 Kelurahan Kalirungkut, Surabaya. Mereka memberikan bantuan dalam proses pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) untuk mempermudah akses dan legalitas usaha bagi para pengusaha lokal. Sebanyak 10 mahasiswa Program Bina…
-

Digital Business : Pembuatan NIB dan Sertifikasi Halal untuk UMKM Sumberbendo oleh Mahasiswa Bina Desa Administrasi Publik UPNVJT
PROBOLINGGO, GELORAJATIM.COM – Dalam menjalankan sebuah usaha, salah satunya tentu dibutuhkan perizinan resmi yang dikeluarkan oleh negara, agar usaha yang dijalankan tidak mengalami plagiarisme dan menghindari keilegalitasan. Bentuk dari surat keterangan legalitas berusaha yaitu Nomor Induk Berusaha (NIB). Yang mana NIB merupakan identitas bagi para pelaku usaha yang diterbitkan pemerintah melalui lembaga OSS setelah pengusaha…
-

Adakan Posko NIB, Mahasiswa UPN ”Veteran” Jawa Timur Bantu Warga Melegalkan Usahanya
SURABAYA, GELORAJATIM.COM — Medokan Ayu merupakan salah satu kelurahan yang ada di Kecamatan Rungkut Kota Surabaya yang memiliki banyak penduduk, sehingga tidak heran jika ditemukan banyak Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di wilayah ini. Meski demikian ada yang menjadi kendala, yakni banyak dari para pelaku UMKM ini belum mempunyai NIB. Dengan adanya permasalahan itu,…
-

Mahasiswa KKN-T Kelompok 63 UPNVJT Adakan Pendampingan Pembuatan NIB Pelaku UMKM
PROBOLINGGO, GELORAJATIM.COM – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata – Tematik (KKN-T) Universitas Pembangunan Nasional ”Veteran” Jawa Timur Kelompok 63 mengadakan kegiatan pendampingan dalam pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) bagi para pelaku usaha di desa Sumberbendo, Kabupaten Probolinggo, Senin, (5/6/2023). NIB sendiri merupakan identitas pelaku usaha yang diterbitkan oleh Lembaga OSS. NIB seperti Kartu Tanda Penduduk (KTP)…
-

Bantu Wujudkan Wajib Halal 2024, Kelompok KKN-T 88 UPNVJT Bersama LP3H Unair Gelar Pelatihan Pendamping Proses Produk Halal
SURABAYA, GELORAJATIM.COM – Kelompok KKN-T 88 UPN Veteran Jawa Timur bersama dengan LP3H Universitas Airlangga mengadakan Pelatihan Pendamping Proses Produk Halal untuk UMK, Minggu 21 Mei 2023. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.30-17.00 WIB di balai RW 08 Gunung Anyar Emas, Kecamatan Rungkut, Kota Surabaya. Adanya pelatihan ini merupakan salah satu upaya kelompok 88…
-

Mahasiswa Kelompok 88 KKNT UPN “Veteran” Jawa Timur Bantu UMKM Gunung Anyar Tambak Dapatkan Legalitas Usaha
SURABAYA, GELORAJATIM.COM – Kelompok KKN-T (Kuliah Kerja Nyata-Tematik) 88 UPN Veteran Jawa Timur melaksanakan program kerja yaitu pendampingan dan penerbitan NIB (Nomor Induk Berusaha) bagi pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Kelurahan Gunung Anyar Tambak, kota Surabaya. Kegiatan tersebut berlangsung selama dua hari di ruang TBM Balai RW 08 Gunung Anyar Tambak,…
-

Mahasiswa Kelompok 65 Memberikan Sosialisasi NIB Untuk UMKM Desa Musir Lor
NGANJUK, GELORAJATIM.COM – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) kelompok 65 UPN ”Veteran” Jawa Timur menggelar kegiatan sosialisasi legatitas usaha pada tanggal 12 Mei 2023 di balai desa Musir Lor, Kecamatan Rejoso, Kabupaten Nganjuk. Kegiatan ini dihadiri oleh perangkat desa dan masyarakat yang menjadi pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang ada di…
-

Kemeriahan Bazar Ramadan di Kelurahan Gunung Anyar Tambak
SURABAYA, GELORAJATIM.COM – Bulan Ramadan penuh dengan keberkahan, banyak hal dan kegiatan berkesan yang bisa dilakukan, karenanya bulan Ramadan adalah bulan yang paling dinanti-nanti oleh umat Islam. Dalam rangka merayakan bulan suci Ramadan, Kelompok 88 KKNT Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur bersama RW 08 Kelurahan Gunung Anyar Tambak Surabaya melaksanakan Bazar Ramadan. Event…
